
Apa Perbedaan Kalimat Aktif dan Kalimat Pasif Bahasa Inggris Itu Ada yang Tahu?
Sama halnya dengan bahasa Indonesia, ketika Anda belajar bahasa Inggris nantinya juga akan menemukan materi yang membahas tentang kalimat aktif dan pasif. Namun perlu diketahui bahwa kalimat pasif yang ada di dalam bahasa Inggris itu sangat jarang digunakan. Meskipun begitu tetap saja Anda perlu mempelajarinya agar mengetahui perbedaan antara kalimat pasif dan aktif di dalam…